
Reinayya Hawkins, seorang dokter muda yang dihadapkan pada satu kenyataan tragis. Sebuah kecelakaan hebat membuatnya terpaksa mempertaruhkan masa depan demi mempertanggungjawabkan perbuatannya pada Bagas dan menikahi lelaki asing itu jika tak ingin dijebloskan dalam penjara.
Ironisnya, satu-satunya orang yang bisa membantunya keluar dari masalah ini adalah papanya yang ia benci setengah mati.
Reinayya dan Bagas menikah untuk menanggung segala beban di tengah impitan permasalahannya sendiri. Satu persatu mimpi buruk Reinayya kembali hadir. Jerat masa lalu yang menghantuinya kembali bergentayangan dan berniat meminta nyawanya.
Akankah Reinayya mampu berjuang dan bertahan menghadapi satu per satu permasalahan dalam hidupnya?
Akankah Reinayya berhasil mereguk bahagia bersama Bagas, suami “jadi-jadian” yang super dingin dan gengsi tingkat tinggi itu?
Download gratis Nezhya Annisa - Married by Accident.pdf
Silahkan download dan baca secara offline melalui perangkat mobile ataupun melalui perangkat dekstop Anda.
Untuk mengunduh pdf Novel karya Nezhya Annisa yang berjudul "Married by Accident", silahkan klik tombol di bawah ini.
Terima kasih telah membaca Married by Accident. Untuk ebook, buku, novel, komik dan karya menarik lainnya, silahkan kunjungi di sini.