Honeymoon Express by Mia Arsjad

Ebook Honeymoon Express by Mia Arsjad Pdf

Alva bukan sekadar teman lama. Dia laki-laki yang selalu bikin jantung Shera berdebar nggak keruan sewaktu di kampus.

Dan setelah sekian tahun, reaksi debar jantungnya masih sama. Tapi lamunan Shera langsung buyar setelah Alva bilang dia mau memakai jasa Honeymoon Express—biro perjalanan bulan madu milik Shera—untuk merancang bulan madunya dengan wanita lain! Rasanya seperti patah hati dua kali dengan orang yang sama.

Tapi, yang namanya bisnis harus profesional. Shera setuju menangani langsung proyek bulan madu Alva sambil diam-diam menikmati setiap kali berada di dekat Alva. Shera nggak menyangka, semuanya jadi berantakan karena ternyata proyek bulan madu Alva bukan bulan madu biasa.

Download gratis Mia Arsjad - Honeymoon Express.pdf

Silahkan download dan baca secara offline melalui perangkat mobile ataupun melalui perangkat dekstop Anda.

Untuk mengunduh pdf Novel karya yang berjudul "Honeymoon Express", silahkan klik tombol di bawah ini.

   

DOWNLOAD

Terima kasih telah membaca Honeymoon Express. Untuk ebook, buku, novel, komik dan karya menarik lainnya, silahkan kunjungi di sini.

Related Posts