Elang Muda Kencana by Firda Hadid

Elang Muda Kencana By Firda Hadid

Elen, wanita angkatan udara, tidak pernah menyerah untuk mencuri perhatian Aska, kapten yang juga merupakan atasannya. Meski penolakan kerap kali dia dapatkan.

****

Bertemu saat sama-sama menjadi tentara di kesatuan berlambang Kereta Kencana, Elen secara terang-terangan menunjukkan perasaannya kepada Aska yang merupakan atasannya sendiri. Namun, karena tidak memiliki ketertarikan yang sama, Aska selalu menolaknya mentah-mentah. Diremukkan oleh penolakan yang menyakitkan, tak kunjung membuat Wanita Angkatan Udara yang mengaku sebagai ahli agama itu menyerah. Hari-hari di saat bertugas selalu Elen habiskan untuk mencuri perhatian pria yang berasal dari korps penerbang itu, sementara Aska selalu tak bergeming. Meski Elen, yang sering ditugaskan untuk menyamar sebagai PSK dadakan itu selalu menemukan cara baru untuk menggodanya.

Sekuel Elen di “Jodoh Kedua”

Download gratis Firda Hadid - Elang Muda Kencana.pdf

Silahkan download dan baca secara offline melalui perangkat mobile ataupun melalui perangkat dekstop Anda.

Untuk mengunduh pdf Novel karya yang berjudul "Elang Muda Kencana", silahkan klik tombol di bawah ini.

   

DOWNLOAD

Terima kasih telah membaca Elang Muda Kencana. Untuk ebook, buku, novel, komik dan karya menarik lainnya, silahkan kunjungi di sini.

Related Posts