Bragasha by Ratu Naisya

Bragasha By Ratu Naisya

Orang bilang kehadiran Braga dalam hidup Akasha adalah sebuah keberuntungan.
Namun, sebenarnya keduanya sangat beruntung memiliki satu sama lain. Semesta yang
jahat ternyata mempersatukan mereka. Maka ketika siang hari saat dunia mereka berisik,
akan ada malam di mana keduanya akan merenungkan satu sama lain.
Tanpa mereka sadari hubungan yang sangat sehat ini mudah dihancurkan hanya dengan
sosok yang mereka sama-sama tidak tahu. Saat Braga yang tanpa sadar telah merusak
semuanya, merusak kebahagiaan yang dia telah bangun sendiri, merusak semuanya
hanya dengan kesalahpahaman seseorang yang tiba-tiba hadir ke dalam hidupnya.
Hubungan memang tidak melulu tentang bermesra, sebab mereka belajar bahwa

hubungan yang sehat dimulai ketika keduanya sudah menanamkan kepercayaan yang
tinggi satu sama lain. Juga mereka yang datang seharusnya tidak akan bisa mengusik
sebuah hubungan yang sudah terkunci dengan kepercayaan satu sama lain.
Begitu pun dengan Akasha dan Braga yang selalu menyempatkan setiap malamnya untuk
bercerita satu sama lain agar mereka lebih terbuka dan menghindari kesalahpahaman.
Dan tanpa Akasha sadari, setiap malam adalah hari-hari terlemah bagi Braga. Dengan
keberaniaannya, Akasha pun berjanji kepada dirinya sendiri untuk melindungi Braga.
Tetapi tanpa Braga sadari, ia sudah merusak semestanya.

Download gratis Ratu Naisya - Bragasha.pdf

Silahkan download dan baca secara offline melalui perangkat mobile ataupun melalui perangkat dekstop Anda.

Untuk mengunduh pdf Novel karya yang berjudul "Bragasha", silahkan klik tombol di bawah ini.

   

DOWNLOAD

Terima kasih telah membaca Bragasha. Untuk ebook, buku, novel, komik dan karya menarik lainnya, silahkan kunjungi di sini.