30 Hari Bersama Nana by Anjar Lembayung

30 Hari Bersama Nana By Anjar Lembayung

Brian Ravindra baru kali ini merasakan penyesalan luar biasa karena melepas kekasihnya. Ia jadi takut kembali menjalin hubungan serius dengan wanita.

Sayangnya Mama dan kakak perempuannya terlalu bawel mengurusi kehidupan cinta Brian. Mereka berdua merasa perlu turun tangan. Sampai suatu ketika ia tak ada pilihan guna menyumpal kebawelan mereka dengan membawa Nana alias Ratna untuk dikenalkan sebagai kekasih.

“Pura-pura, kan?” tegas Nana sekali lagi.

“Iya, Na, sumpah ini cuma pura-pura. Lagian mana ada aku mau punya cewek bau kencur kayak kamu!”

Nyatanya, tepat pada hari Brian membawa Nana ke rumah, sang kakek mendadak pingsan dan kritis di rumah sakit.

Lalu, di depan sang kakek yang napasnya tinggal satu-satu, ijab qabul itu pun terjadi.

Nana tercengang. Belum kelar masalah krisis ekonomi keluarganya berakhir, sekarang ia harus jadi istri Brian tanpa diduga sebelumnya.

“Ini, sih, kebablasan!” Nana memekik frustrasi di malam pertama pernikahannya.

Download gratis Anjar Lembayung - 30 Hari Bersama Nana.pdf

Silahkan download dan baca secara offline melalui perangkat mobile ataupun melalui perangkat dekstop Anda.

Untuk mengunduh pdf Novel karya yang berjudul "30 Hari Bersama Nana", silahkan klik tombol di bawah ini.

   

DOWNLOAD

Terima kasih telah membaca 30 Hari Bersama Nana. Untuk ebook, buku, novel, komik dan karya menarik lainnya, silahkan kunjungi di sini.

Related Posts